ALAT TANAM JAGUNG DORONG DARI BESI ( TANPA RODA BELAKANG PENUTUP TANAH) TIPE SAAM HERCULES A

ALAT TANAM JAGUNG DARI BESI TIPE SAAM HERCULES A

Alat tanam jagung dorong terbuat dari besi, tanpa roda belakang penutup tanah, dengan rantai luar sebagai penghubung gear ( SAAM HERCULES A ).


Video Alat Tanam Jagung Besi SAAM HERCULES








SPESIFIKASI TEKNIS

1. TERBUAT DARI BESI TANPA RODA KECIL BELAKANG SEBAGAI PENUTUP TANAH
2. DIMENSI ALAT   52 X 52 X 21 CM
3. DIMENSI TONGKAT 125 X 41 X 8 CM
4. KEDALAMAN MULUT TANAM  6 CM
5. BERAT BERSIH 16 KG
6. JARAK TANAM:
    - 15 CM dengan 12 mulut tanam.
    - 16,7 CM dengan 10 mulut tanam
    - 20 CM dengan 8 mulut tanam
    - 23 CM dengan 7 mulut tanam
7. JUMLAH MULUT TANAM TERPASANG 8, DENGAN 4 EKSTRA.
8. SISTEM SINKRONISASI MENGGUNAKAN KONEKSI RANTAI



Share:

1 komentar:

Singgih permana mengatakan...

Mau tanya, apakah alat ini dapat digunakan ditanah yg tidak diolah terlebih dulu, misalnya tanah bekas hutan?
Tipe tanahnya kan keras